Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya

Galau
Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya  - Perlu diketahui bahwa berhentinya seorang mukmin dari beraktivitas adalah kelalaian. Kekosongan adalah musuh yang mematikan, dan kesenggangan adalah sebuah kemalasan. Dan, kebanyakan orang yang selalu gundah dan hidup dalam kecemasan adalah mereka yang terlalu banyak waktu senggangnya dan sedikit beraktifitas.

Adapun manfaat yang mereka dapatkan dari semua itu adalah hanya sekedar desas-desus dan omong kosong yang sama sekali tiada guna. Itulah keuntungan yang juga diraih oleh mereka yang tak pernah mengerjakan amalan yang bermakna dan berbuah pahala.

Oleh karena itu, hendaknya kita senantiasa bergerak, bekerja, mencari, membaca buku, membaca al Qur'an, bertasbih, bertahmid, menulis, mengunjungi sahabat, membantu teman, bersedekah dan lain sebagainya. Gunakan waktu sebaik mungkin, dan jangan biarkan ada satu menit pun yang terbuang sia-sia! Ingat, sehari saja anda kosong dan tak bergerak, niscaya kegundahan, keresahan godaan dan bisikan setan akan mudah menyelinab dalam tubuh dan pikiran anda. Dan bila sudah demikian, maka anda akan menjadi arena bermain para syetan.

Mudah-mudahan kita semua mampu menggunakan waktu untuk hal-hal yang bermanfaat sehingga kita terhidar dari kegalauan yang meresahkan hati.


(Laa Tahzan)

Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya

Galau
Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya  - Perlu diketahui bahwa berhentinya seorang mukmin dari beraktivitas adalah kelalaian. Kekosongan adalah musuh yang mematikan, dan kesenggangan adalah sebuah kemalasan. Dan, kebanyakan orang yang selalu gundah dan hidup dalam kecemasan adalah mereka yang terlalu banyak waktu senggangnya dan sedikit beraktifitas.

Adapun manfaat yang mereka dapatkan dari semua itu adalah hanya sekedar desas-desus dan omong kosong yang sama sekali tiada guna. Itulah keuntungan yang juga diraih oleh mereka yang tak pernah mengerjakan amalan yang bermakna dan berbuah pahala.

Oleh karena itu, hendaknya kita senantiasa bergerak, bekerja, mencari, membaca buku, membaca al Qur'an, bertasbih, bertahmid, menulis, mengunjungi sahabat, membantu teman, bersedekah dan lain sebagainya. Gunakan waktu sebaik mungkin, dan jangan biarkan ada satu menit pun yang terbuang sia-sia! Ingat, sehari saja anda kosong dan tak bergerak, niscaya kegundahan, keresahan godaan dan bisikan setan akan mudah menyelinab dalam tubuh dan pikiran anda. Dan bila sudah demikian, maka anda akan menjadi arena bermain para syetan.

Mudah-mudahan kita semua mampu menggunakan waktu untuk hal-hal yang bermanfaat sehingga kita terhidar dari kegalauan yang meresahkan hati.


(Laa Tahzan)
Title : Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya
Description : Penyebab Galau dan Cara Mengusirnya   - Perlu diketahui bahwa berhentinya seorang mukmin dari beraktivitas adalah kelalaian. Kekosongan a...